Minggu, 09 Mei 2010

Ka A eS I Ha

ngomongin soal KASIH yang terlintas di banyak pkiran orang adalah sama dengan C I N T A.
heyy! asal kita-kita tau. kasih itu
tidak sama dengan cinta.

kasih itu lemah lembut.
kasih itu sangat suci.
kasih itu sabar.
kasih itu tidak marah.
kasih itu tulus.
kasih itu polos.
kasih itu mulia.
kasih itu indah.
kasih itu sehat.
kasih itu agung.
kasih itu sederhana.
kasih itu baik.
dan masih banyak kasih-kasih lain yang ga mungkin aku jabarin


aku jadi inget pernah baca buku.
tulisannya
"kalau kamu menyayangi seseorang dan kamu tidak tau kenapa kamu bisa menyayangi dia berarti itu KASIH"
aku suka banget kata-kata itu. aku sukaaaaa banget!

ohh God,
aku mau seperti orang yang mempunyai kasih itu. aku pengeen banget. apakah aku bisa ? hmmm,,
terus yaa aku pengen jadi orang yang mempunyai lidah seorang murid supaya bisa ngasi semangat untuk orang-orang yang ada di sekelilingku dan aku pengen mempertajam pendengaran untuk mendengar seperti seorang murid.

God,
bisakah aku seperti itu ? hmmm

God,
thanks! Engkau dah mengasihiku dengan kasih agapeMu yang tak terhingga itu. Kau tidak meninggalkanku sendiri. Kau berada di sampingku kapan pun aku membutuhkanMu. Kau berikan semua yang terbaik buat aku. Kau memberikan hal yang bukan karna aku pengen tapi karna aku butuh. Kau mengampuni aku setiap aku melakukan kesalahan. Kau buang dosaku hingga ke dasar laut yang paling dasar. KasihMu padaku takkan pernah bisa aku balas walaupun aku memberikan hidupku kepadaMu. thanks God!

Mom,
thanks! kau bener-bener memberiku kasih yang serupa tapi tak sama dengan kasih agape. aku pun tak tau mesti membalas kasihmu bagaimana caranya. kasihmu sangat besar buatku sehingga aku bisa seperti sekarang. sekarang aku speechless! bingung mau ngomong apa. Mom,aku sayang sama mama. sayang banget! ga mau jauh dari mama. mama love you so much! thanks for everything especially for your motivation and support to me.

Sahabatku,
thanks! sahabatku eben B 07-08. sahabatku olmile. sahabatku astronomi 08. sahabatku himastron. thanks! thanks! thanks! aku sayang kalian. aku mengasihi kalian. thanks for everything. kalian dah memberikan tawa dan tangis kepadaku. thanks :)

Saudaraku,
Fergi Beatrice Nababan --> aku dah lama kenal kamu. dari kelas 6 SD kita bareng. inget ga di kapal kirana kita mandi jam 4 pagi ? ahahahha. terimakasih,gi. kau yang slalu mengingatkanku untuk berdoa stiap aku lagi kesel,sedih,marah atw apapun. thanks sayang.

Irawati Friana Batubara --> aku kenal kamu lamaaaa sekali. inget ga kita sering berantem waktu kls 3 SMP. ahahaha. itu ga banget yaa ? sekarang kita beda pulau. aku sedih T.T susah bertemu denganmu. tapi komunikasi kita lancar kok. aku kangeeennn.. tapi thanks yaa sayang.

Fransisca Callista --> aku kenal kamu baruuu ajaa. tapi aku langsung deket. entah kenapa aku jd sayang sama kamu sperti sodaraku sendiri. hehehhe. makasihh yaa sayang.

semuanyaaa,
MAKASIH DAH MENGASIHIKU SELAMA INI. xoxo

0 komentar:

Posting Komentar